Download Aplikasi AlQuran Digital Terjemah untuk Android

Update Terbaru, 13 Maret 2017

Aplikasi AlQuran Digital Terjemah untuk Android Terbaik Paling Populer Gratis merupakan aplikasi berbasis OS android yang memudahkan anda untuk membaca Alquran dan terjemahnya. Sekarang dizaman teknologi ini aplikasi android dirasa sangat membantu dalam segala urusan, mulai dalam pendidikan, hiburan, bisnis online maupun urusan keagamaan seperti aplikasi alquran digital android ini.

Utuk mendekatkan diri kepada sang pencipta yaitu Allah SWT bukanlah hal yang sulit, anda bisa memulai dengan membaca kalam allah dimanapun anda berada, karena ada terobosan aplikasi alquran digital terjemah untuk hp android yang dapat anda miliki gratis dan menggunakannya kapan saja tanpa harus terhubung dengan internet.

Aplikasi alquran digital terjemah sudah dilengkapi dengan ayat alquran lengkap sampai 30 juz juga lengkap dengan terjemah bahasa Indonesia, anda dapat memahami dari setiap ayat yang anda lantunkan. Aplikasi alquran android ini dapat anda baca disaat istirahat kerja, waktu bersantai dirumah, atau setelah sholat wajib. dan semoga Allah menambah pahala disetiap ayat yang anda baca. juga ketika anda dalam puasa ramadhan akan bertambah pahalanya. Amin

Aplikasi AlQuran Digital Terjemah untuk Android Terbaik Gratis

Berikut beberapa koleksi alquran digital untuk smartphone android, anda bisa mulai mencoba salah satu aplikasi yang paling anda suka, atau mencoba satu persatu untuk menemukan aplikasi yang paling cocok.

1. Aplikasi AlQuran Digital Terjemah (MyQuran Al Quran Indonesia)

Aplikasi yang pertama ini merupakan Alquran digital terjemah yang sudah diperiksa atau tashih, kebenaran ayat didalamnya sudah diperiksa terlebih dahulu sehingga ayat alquran jauh dari kesalahan penulisan.Aplikasi AlQuran Digital Terjemah untuk AndroidFitur MyQuran Al Quran Indonesia

  1. Text Al Quran android Digital offline tanpa internet 30 Juz 114 Surah secara gratis
  2. Desain indah dan elegan
  3. Menyimpan surah terakhir, Klik pada ayat ayat AlQuran dan terjemahannya
  4. Pencarian Terjemahan dalam ayat ayat Al Quran bahasa indonesia
  5. Kumpulan Doa dalam Alquran gratis
  6. Bookmark
  7. Ayat Sajdah
  8. Membaca dan mendengarkan audio murotal mp3
  9. Tugas Khatam untuk Ramadhan dan Hafal untuk hafizh
  10. Asmaul Husna 99 nama baik Allah
  11. Alarm terintegrasi dengan Jadwal Waktu Sholat wajib 5 waktu
  12. Makhraj disertai audio

Unduh

2. Aplikasi AlQuran Digital Terjemah (Al’Quran Bahasa Indonesia)

Aplikasi yang kedua ini juga memiliki fasilitas atau fitur ayat dilengkapi dengan terjemah bahasa Indonesia. dan juga banyak sekali fitur didalamnya. seperti apa fiturnya? simak yang dibawah ini:Aplikasi AlQuran Digital Terjemah Al'Quran Bahasa IndonesiaFitur Al’Quran Bahasa Indonesia

  • Baca Al-Quran dalam Bahasa Indonesia
  • Lanjutkan membaca dari ayat terakhir yang telah Anda baca dengan satu klik!
  • pengingat Doa: berlangganan pemberitahuan dari waktu shalat lokal Anda. Auto-setup yang tersedia.
  • Bagian Settings untuk dengan mudah mengkonfigurasi aplikasi.
  • Gesek dari kiri ke kanan untuk pergi ke surah sebelumnya atau dari kanan ke kiri untuk pergi ke surah berikutnya.
  • Desain baru dengan ActionBar!
  • Salin ayat ke clipboard.
  • Lanjutkan surah pemutaran audio dari ayat manapun.
  • Terjemah surah, Ajiza ‘dan ayat.
  • Cari dengan mengklik ikon pencarian. Anda dapat mencari di seluruh Quran, dalam Juz atau surah apapun.
  • Sebuah klik panjang lebih dari satu ayat akan menambahkannya ke bookmark, berbagi di media sosial atau aplikasi messaging, atau melampirkan catatan itu.
  • Mendengarkan bacaan arab (oleh Abdullah Basfar) dalam setiap surah.
  • Audio Manager untuk dengan mudah men-download dan menghapus bacaan.

Unduh

3. Aplikasi AlQuran Digital Terjemah (Al Quran Indonesia)

Aplikasi Alquran Indonesia ini dilengkapi dengan fitur murottal MP3 yang akan membantu anda untuk membaca alquran dengan lebih baik. Lengkap dengan 30 Juz yang dapat anda baca dengan mudah. juga dilengkapi banyak fitur yang menarik.

Aplikasi AlQuran Digital Terjemah Al Quran IndonesiaFitur Al Quran Indonesia

  • Design yang menarik, menggeser layar untuk ke surah berikutnya dan sebaliknya ketika membaca Al Quran.
  • Baca Al Quran bisa dengan mode layar lanscape atau portait.
  • Surah Index (daftar Surah)
  • Juz Index (daftar Juz)
  • Rasm / penulisan (IndoPak dan Utsmani style)
  • Tulisan latin (Transliterasi)
  • Terjemahan Bahasa Indonesia, pilihan terjemahan (KemenAg-RI dan Tafsir Al Jalalain Indonesia)
  • Bookmark ayat-ayat
  • Penanda bacaan terkahir
  • Salin (copy) ayat-ayat
  • Bagikan (share) ayat-ayat
  • Melihat kata per kata terjemahan berdasarkan dari Arabic-nya ke Bahasa Indonesia
  • Audio mp3 murottal 30 juz (Pilihan qori ada 7, diantaranya: Syaikh Hani Ar Rifai, Syaikh Mishary Rashid, Syaikh Fares Abbad, Syaikh Mahmud Khalil Al Husary, Syaikh Maher Al Muaiqly, Syaikh Saad Al-Ghamdi dan Syaikh Muhammad Jebril)
  • Audio control (play, pause, stop, next, prev, repeat)
  • Audio manager (untuk mendownload atau menghapus file audio murottal multi pilih)
  • Pencarian ayat-ayat berdasarkan kata kunci di terjemahan

Unduh

4. Aplikasi AlQuran Digital Terjemah (Al Quran dan terjemahnya)

Alquran digital dan terjemahnya untuk android ini bisa dikatakan lengkap, karena memiliki teks ayat dan terjemah dalam 7 bahasa juga audio qori terkenal. anda akan merasakan nikmatnya membaca alquran dengan mudah, jelas dan banyak fitur yang mendukung untuk membaca alquran lebih baik.Aplikasi AlQuran Digital Terjemah android

Fitur Al Quran dan terjemahnya

Audio Tilawah.
* Ganti Arab / Terjemahan Ukuran Teks
* Terbatas Bookmarking
* Mengubah Teks / Warna Latar Belakang
* Daftar Surat Indeks Mudah dan cepat
* Surah rincian seperti Para, Maki / Madni , total Ayah , Ruku dll
* Opsi untuk melihat hanya bahasa Arab atau dengan Terjemahan

Dilengkapi dengan Audio Qori imam terkenal seperti:
1 – Ahmed Al Ajmi
2 – Ali Al – Huthaify
3 – maher muayqali
4 – Mohammad Ayoub
5 – Saad Al – Ghamdi
6 – Sheikh Sudais
7 – Waheed Zafar Qasmi ( Dengan Urdu Audio )

Terjemahan dari Alquran dalam dua puluh tujuh bahasa meliputi:
* Albania , Bosnia , Bulgaria, Ceko
* Cina, Jepang , Korea , Thailand
* Inggris, Melayu , Finlandia, Indonesia
* Perancis, Jerman , Italia, Belanda
* Norwegia, Polandia , Rumania , Maranao
* Rusia , Somalia , Spanyol, Swedia
* Transliterasi , Turki, Urdu

Unduh

Jika anda ingin mendapatkan aplikasi Alqur’an terjemah versi APK silahkan download dengan cara berikut: Cara Download File Apk di Google Play

Demikian informasi singkat tentang Aplikasi AlQuran Digital Terjemah untuk Android yang bisa anda unduh dan instal gratis, dengan berbagai fitur menarik untuk mempermudah anda membaca alquran juga dilengkapi dengan berbagai audio dan terjemah bahasa.

Selamat mencoba dan semoga kebaikan selalu melimpah kepada kita semua. Amin.

Leave a Reply